USIA SENJA
Perbedaan orang BENAR dan Orang yang merasa BENAR

“RAHASIA KEBAHAGIAAN”

Rahasia seseorang yang sangat menikmati KEBAHAGIAAN adalah…..
KETENANGAN JIWA dan KENYAMANAN HATI dalam Hidup.

Kita WAJIB mempunyai dua (2) kotak.
RED BOX dan BLUE BOX

Segala sesuatu yang MENYAKITKAN yang pernah didengarnya seperti
KATA KATA makian,
KATA KATA sindiran,
KATA KATA gosip/fitnah dan
KATA KATA kotor
Kita masukan ke dalam RED BOX

Tetapi …..
semua yang INDAH,
semua yang BENAR,
semua yang BERMANFAAT,
semua yang MENYEJUKAN HATI,
Kita masukan ke dalam BLUE BOX.

Pada malam hari,
Kita buka kembali ISI BLUE BOX
kembali
Kita Renungkan…
Kita Syukuri….. dan
Kita Nikmati
Hal2 Indah yang sudah diperolehnya sepanjang hari itu.

🔙🔛🔙 Serta Segera…. MEMBUANG ke tong sampah dan membakar …. ISI yang ada di RED BOX.

Tidak lagi kita perlu DENGAR dan
Tidak lagi perlu kita LIHAT……. apapun ISI RED BOX
Karena ISI nya hanya akan Merusak Hati dan Jiwa kita.

💖💞 Itulah yang seharusnya kita lakukan Setiap malam…. sebelum _istirahat.💖💞

Menyimpan semua yang BAIK di BLUE BOX,
sehingga tidak satupun …..
Yang baik,
Yang Indah,
Yang Menyenangkan,
HILANG dari hidup kita.

Dan MEMBUANG yang berada di…… RED BOX

Namun sayang sekali,
Begitu banyak diantara kita yang Justru lebih banyak Memelihara dan suka membuka yang ada di RED BOX

Pikiran” yang NEGATIF
Kata kata Makian yang menyakitkan yang diterimanya.
Kata kata Kotor, Gosip, Fitnah
dan segala sesuatu yang menyakitkan hati.

Di ingat lagi.

Di pikir lagi.

Tidak jarang Di bahas lagi dengan orang2 disekitar nya.

bahkan yang sudah ada lama di tong sampah…. DIBONGKAR lagi.

Itu semua hanya akan membuat kita tidak bisa menikmati Kebahagiaan hidup.

Karena….
JIWA yang Tertekan,
HATI yang Luka akan menyebabkan tidak adanya GAIRAH dalam menjalani KEHIDUPAN